Buka platform Android Tampilkan ikon platform
Buka platform Android Buka platform Windows Buka platform Mac
Ikon Xbox SmartGlass

Xbox SmartGlass

1.85
11 ulasan
627.3 k unduhan

Telepon dan Xbox 360 menjadi satu

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Andrés López
Direviu oleh
Andrés López
Content Editor

Xbox SmartGlass adalah aplikasi untuk perangkat Android. Saat sudah diinstal, Xbox SmartGlass akan memberi Anda pengalaman memakai Xbox 360 dengan fitur-fitur eksklusif yang bisa diakses langsung dari layar ponsel Anda.

Aplikasi ini bisa dipakai dengan mudah untuk membuka menu-menu Xbox 360, atau untuk mengetik dengan kibor ponsel menggantikan kontroler konsol yang sulit dipakai.

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Fitur lain yang menarik adalah, Anda sekarang bisa memakai aplikasi ini seperti remot. Anda bisa melakukan pause, play, fast forward, dan adjust pada video dan lagu yang diputar oleh konsol.

Tentu saja aplikasi ini juga bisa dipakai pada macam-macam game. Tetapi ini juga tergantung apakah pengembang game sudah menyertakan material terkait SmartGlass pada game yang dibuatnya.

Xbox SmartGlass adalah aplikasi ideal untuk pada pemakai Xbox 360 yang ingin merasakan pengalaman baru dalam memakai konsol dan mengakses cara baru yang lebih baik dalam mengelola isi game.

Diterjemahkan oleh Uptodown Localization Team

Informasi tentang Xbox SmartGlass 1.85

Nama Paket com.microsoft.smartglass
Lisensi Gratis
Sistem Op. Android
Kategori Jaringan
Bahasa B.Indonesia
4 lainnya
Penerbit Microsoft Corporation
Unduhan 627,310
Tanggal 15 Sep 2015
Rating Konten +3
Iklan Tidak ditentukan
Mengapa aplikasi ini dipublikasikan di Uptodown? (Informasi lebih lanjut)
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Versi terdahulu

apk 1.84 1 Apr 2015
apk 1.83 31 Mar 2015
apk 1.8 30 Okt 2014
apk 1.7 Android + 4.0, 4.0.1, 4.0.2 30 Des 2013
apk 1.5 14 Apr 2013
apk 1.2 18 Mar 2013

Nilai Aplikasi ini

Reviu aplikasi
Ikon Xbox SmartGlass

Penilaian

3.9
5
4
3
2
1
11 ulasan

Komentar

Lihat yang lainnya
gentlegoldengorilla64196 icon
gentlegoldengorilla64196
pada 2019

Xbox 360 dan ponsel saya tidak terhubung.

38
Balas
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Aplikasi lain dari kreator ini

Ikon Microsoft Word
Aplikasi resmi untuk Microsoft Word di Android
Ikon Microsoft Excel
Aplikasi Microsoft Excel resmi untuk Android
Ikon Xbox Game Pass
Aplikasi Xbox resmi untuk Android
Ikon Microsoft Office Mobile
Teman yang sempurna untuk Microsoft Office
Ikon Microsoft PowerPoint
Versi Android dari alat Microsoft ini
Ikon Bing
Ajukan pertanyaan Anda secara langsung di mesin pencari Microsoft
Ikon Microsoft Teams
Pusat kerja resmi Microsoft
Ikon Microsoft OneDrive
Menyimpan semua berkas Anda di awan
Ikon Surfshark
Alat VPN yang tangguh untuk Android
Ikon Psiphon Pro
Alat samaran yang kuat untuk terhubung ke internet
Ikon PsiPhon
Browser untuk akses internet tanpa sensor
Ikon Arcai.com NetCut
Mengatur koneksi jaringan dari beberapa perangkat dengan aplikasi ini
Ikon VPN Master-Free·unblock·proxy
Menjelajahi internet dengan bebas
Ikon Hola VPN Proxy Plus
Menjelajah Internet dengan aman
Ikon 海归加速器-China VPN海外回国加速器
重庆朗迅科技有限公司
Ikon 1.1.1.1
Menjelajah dengan kecepatan dan keamanan yang lebih baik
Ikon Uptodown App Store
Semua aplikasi yang kamu inginkan di Android-mu
Ikon Google Play services
Aplikasi penting untuk menjaga kekinian semua aplikasi Anda
Ikon ZArchiver
Segala yang Anda butuhkan untuk berkas kompresi
Ikon UC Browser
Jelajahi internet dan unduh video dengan mudah
Ikon SHAREit - Connect & Transfer
Aplikasi transfer file yang cepat dan nyaman
Ikon Turbo VPN
Aplikasi VPN yang minimalis
Ikon Opera Mini
Penjelajahan yang lebih cepat di perangkat Android Anda
Ikon QuickShortcutMaker
Membuat pintasan untuk mempermudah akses ke aplikasi Anda